SILABUS PEMBELAJARAN Bab.1 kelas VII /Smtr .1
Nama Sekolah : SMP Negeri 2 Garawangi
Kelas : VII
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Semester : 1
Standar Kompetensi (Al-Quran): 1. Menerapkan Hukum
bacaan “Al” Syamsiyah dan “Al” Qamariyah
Kompetensi Dasar
|
Materi Pokok/ Pembelajaran
|
Kegiatan Pembelajaran
|
Indikator Pencapaian Kompetensi
|
Penilaian
|
Alokasi Waktu
|
Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Instrumen
1.1 Menjelaskan hukum bacaan “Al” Syamsiyah
dan “Al” Qamariyah
Hukum bacaan
“Al” Syamsiyah dan “Al” Qamariyah
1.
Siswa membaca dan menelaah berbagai literatur untuk memahami hukum bacaan “Al”
Syamsiyah dan “Al” Qamariyah.
Menjelaskan pengertian hukum bacaan “Al” Syamsiyah
Tes tulis
Jawaban singkat
1. Jelaskan pengertian hukum
bacaan “Al” Syamsiyah!
2 x 40 menit
C,X
Menyebutkan
contoh-contoh bacaan “Al” Syamsiyah
Tes tulis
Pilihan ganda
1.
Di antara bacaan “Al” Syamsiyah adalah berikut ini, kecuali:
a. الَّرحْمَنُ
b. الضُّحَى
c. اْليَتِيْمُ
d. السَّائِلُ
Menjelaskan pengertian hukum bacaan “Al” Qamariyah
Tes tulis
Jawaban singkat
1. Jelaskan pengertian hukum
bacaan “Al” Qamariyah!
4. Menunjukkan contoh-contoh hukum bacaan “Al”
Qamariyah
Tes tulis
Pilihan ganda
1.
Bacaan “Al” Qamariyah harus jelas melafalkan “Al” –nya, seperti di bawah ini:
a. الرَّحِيْمُ
b. اْلإِنْسَانُ
c. الصُّدُوْرُ
d. الشَّمْسُ
Karakter siswa yang diharapkan
Dapat dipercaya ( Trustworthines),Rasa hormat dan perhatian ( respect ), Tekun ( diligence ),Tanggung jawab ( responsibility )
1.2 Membedakan hukum bacaan “Al” Syamsiyah dan “Al” Qamariyah.
2.
Siswa berdiskusi untuk menemukan perbedaan hukum
bacaan “Al” Syamsiyah dengan hukum bacaan “Al” Qamariyah.
Menyebutkan ciri-ciri
hukum bacaan “Al” Syamsiyah.
Tes tulis
Jawaban singkat
1.
Sebutkan beberapa ciri bacaan “Al” Syamsiyah!
2 x 40 menit
C,X
Menyebutkan ciri-ciri
hukum bacaan “Al” Qamariyah.
Tes tulis
Jawaban singkat
1.
Sebutkan beberapa ciri bacaan “Al” Qamariyah!
Membandingkan ciri-ciri
hukum bacaan “Al” Syamsiyah dan “Al” Qamariyah.
Tes tulis
Essay
1. Jelaskan perbedaan
ciri-ciri hukum bacaan “Al” Syamsiyah dan “Al” Qamariyah!
Karakter siswa yang diharapkan
Dapat dipercaya ( Trustworthines) Rasa
hormat dan perhatian ( respect )
Tekun ( diligence )
1.3 Menerapkan bacaan “Al”
Syamsiyah dan “Al” Qamariyah
dalam bacaan surat-surat al-Qur’an dengan benar.
3. Siswa menelaah QS.
al-Dluha.dan QS. al-‘Adliyat. untuk menemukan
contoh-contoh hukum bacaan “Al”
Syamsiyah dan “Al” Qamariyah.
Menelaah hukum bacaan “Al”
Syamsiyah dan “Al” Qamariyah
dalam QS. al-Dluha.
Tes unjuk kerja
Identifikasi
1.
Carilah bacaan-bacaan “Al” Syamsiyah
dan “Al” Qamariyah dalam QS. al-Dluha lalu tulislah dalam buku
kerja kalian!
2 x 40 menit
C,X
Menelaah
hukum bacaan “Al” Syamsiyah dan “Al” Qamariyah dalam QS. al-‘Adliyat.
Tes unjuk kerja
Identifikasi
1.
Carilah bacaan-bacaan “Al” Syamsiyah
dan “Al” Qamariyah dalam QS. al-‘Adliyat lalu tulislah dalam
buku kerja kalian!
Karakter siswa yang diharapkan
Dapat dipercaya ( Trustworthines) Rasa
hormat dan perhatian ( respect )
Jujur ( fairnes )
Komentar